BINUS University 1 ( Umum)
BINUS University 1 ( Umum)
Mengusung pengolahan sampah rumah tangga berupa kantong plastik bekas pakai. Prototipe modul diperoleh dari penelitian material dengan cara menyatukan beberapa lembar plastik ( jumlah lembaran plastik sesuai dengan ketebalan dan kekakuan yang diinginkan), kemudian disatukan menggunakan setrika panas lalu digunting sesuai pola modul lingkaran untuk kemudian dibentuk menjadi satu rangkaian.